Bidang Ekonomi dan Kewirausahaan

Sasaran Khusus

Diarahkan pada pengembangan kapasitas kewirausahaan kader dan organisasi guna mencapai cita-cita kemandiran organisasi. Agenda kewirausahaan ini harus berkelanjutan dan terkoneksi dengan aktivitas FOKAL IMM.


Uraian Kebijakan Program

  1. Membentuk dan mengelola Badan Usaha Milik Ikatan (BUMI) menjadi lembaga ekonomi produktif dan berkelanjutan sebagai ujung tombak upaya kemandirian organisasi.
  2. Meningkatkan kemampuan wirausaha kader dan institusi.
  3. Menggalang kerjasama dengan institusi Muhammadiyah dan non Muhammadiyah dalam melakukan penguatan ekonomi organisasi dan basis kemandirian kader.




Bidang Ekonomi dan Kewirausahaan
PC IMM Kota Makassar Periode 2024-2025

Posting Komentar